Sabtu, Maret 22, 2025

Tingkatkan Sinergitas, Jaksa Agung RI Terima Kunker Pimpinan Ombudsman RI

Jakarta (HO) – Dalam rangka meningkatkan sinergitas antara Ombudsman RI dan Kejaksaan RI dan jalin silaturahmi, Jaksa Agung RI. Dr. Burhanuddin, SH. MH. didampingi Wakil Jaksa Agung Republik Indonesia, Para Jaksa Agung Muda serta Kepala Badan Pendidikan dan Pelatihan Kejaksaan RI. menerima kunjungan kerja pimpinan Ombudsman Republik Indonesia dan rombongan di Lantai 10 Gedung Menara Kartika Adhyaksa Kejaksaan Agung Kebayoran Baru Jakarta Selatan.

Baca Juga:  Operasi Ketupat 2025, Pastikan Keamanan Mudik Lebaran Polres Pringsewu Gelar Apel

“Maksud dan tujuan kunjungan kerja pimpinan Ombudsman RI adalah silahturahmi dan memperkenalkan pimpinan Ombudsman RI periode 2021-2026 serta dalam rangka meningkatkan sinergitas antara Ombudsman RI dan Kejaksaan RI,” Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung RI, Leonard Eben Ezer Simanjuntak, SH, MH melalui siaran pers resminya di Jakarta Pada Senin (19/4/2021).

Baca Juga:  Program PTSL 2025, BPN Pesawaran Siapkan 700 Bidang Untuk Tiga Kecamatan

Diketahui kunjungan kerja dipimpin oleh Ketua Ombudsman RI Mokhammad Najih, S.H., M.Hum. Ph.D. yang didampingi oleh Anggota Ombudsman RI Dr. Johanes Widijantoro, S.H., M.H., Kepala Keasistenan Utama 2 Siti Uswatun Hasanah, Wakil Kepala Keasistenan Febritias, dan Kepala Sub Koordinator FKSDN Evi Dwi H. (Red)

Berita Populer

Ketua DPD Nasdem Tegaskan Jadi Garda Depan Menangkan Nanda-Anton

Pesawaran (HO) - Dewan Pengurus Daerah (DPD) Partai Nasional Demokrat (Nasdem) Kabupaten Pesawaran Provinsi Lampung menggelar Rapat Koordinasi dan buka puasa bersama dengan pengurus...

Silaturahmi Ramadan Kecamatan Negeri Katon dan Tegineneng, Bupati Ajak Jaga Kondusifitas dan Persatuan

Pesawaran (HO) - Guna memperkuat sinergitas dan mempererat hubungan antara pemerintah daerah dan masyarakat, Bupati Pesawaran bersama jajaran menghadiri kunjungan silaturahmi ramadan yang digelar...
error: Content is protected !!