Selasa, November 26, 2024

DPD II KNPI Jaktim Bersama Biznet Distribusikan Internet Untuk RW

Jakarta (HO) – Kerjasama KNPI Jakarta Timur Dengan BIZNET beserta Pemerintah Provinsi Jakarta Timur mulai mendistribusikan bantuan pemasangan Akses Internet Gratis untuk Warga Masyarakat Jakarta Timur dalam membantu Masyrakat untuk kegiatan Daring untuk mencegah Penyebaran Covid 19 serta membantu Masyrakat untuk menjalani kebutuhan daring dalam kegiatan Belajar Mengajar ataupun kebutuhan Zoom Meeting serta Online Masyrakat Jakarta Timur.

Baca Juga:  Bangun Wisata Lokal Religi Pekon Ambarawa Barat Mangkrak, Masyarakat Desak APH Periksa Sri Sutinah

Sesuai Arahan Walikota Jakarta Timur M. Anwar mengatakan bahwa kerjasama ini harus terus terjalin agar Masyrakat Jakarta Timur sangat terbantu dengan program yang diberikan oleh KNPI Jakarta Timur dan Biznet.

Program ini akan terus dilakukan untuk membantu Masyrakat Jakarta Timur dan mari sama sama kita Jaga Kesehatan serta mematuhi Protokol Kesehatan dengan Program 5M,” jelasnya Senin, (5/7/2021).

Baca Juga:  Songsong Grand Strategy Jaksa Agung Lakukan Kunker Ke Kejati Lampung

Saat ini katanya, Dalam masa PPKM yang dihimbau pemerintah maka bantuan tersebut sangatlah berguna bagi Masyarakat Jakarta Timur.

Dalam kegiatan terbuat KNPI Jakarta Timur akan terus membantu pemerintah khususnya Pemerintah Kota Jakarta Timur untuk sama sama Menekan angka Penyebaran Covid 19. (Fajar)

Berita Populer

Diresmikan Bupati, Jembatan Way Sekampung Desa Pujo Rahayu-Lumbirejo Jadi Penunjang Ekonomi

Pesawaran (HO) - Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona menghadiri acara Peresmian Jembatan Way Sekampung yang menghubungkan Ruas Jalan di Desa Pujo Rahayu dan Desa Lumbirejo,...

Peringati HGN Ke-79 UPTD SDN 6 Teluk Pandan Dimeriahkan Berbagai Perlombaan

"Guru hebat Indonesia kuat Selamat hari guru teruslah menjadi cahaya bagi generasi penerus bangsa" Pesawaran (HO) - Dalam rangka memperingati Hari Guru Nasional (HGN) dan...
error: Content is protected !!